Tadi malam (5 Desember), tentara Zionis membunuh lima jurnalis Palestina yang sedang menjalankan tugas pemberitaannya. Rezim ini telah membunuh 201 jurnalis di Gaza dan wilayah lain Palestina sejak awal operasi penyerbuan Al-Aqsa.
Koresponden: Maryam Hemti / Editor: Mohammadreza Zamaniyan